Kamis, 13 April 2017

RENUNGAN HIDUP

Sukses terjadi bukan tanpa alasan
Gagal terjadi karena banyak alasan
Success was not without reason
Failed to occur for many reasons

--
RENUNGAN HIDUP--


Tak ada kesuksesan yang terjadi
Tanpa ada sebab yang terjadi
Semua karena mimpi
Berusahalah sampa mati

Hidup bukan sekedar hidup
Tidak hanya sebatas hidup
Carilah makna hidup
Agar hidup ini tetap hidup

Kemanakah anda akan pergi
Ketika cobaan datang silih berganti
Kemanakah anda akan mengabdi
Ketika gagal tak membawa arti

Sukses itu mudah
Hanya kita yang mempersulit
Sukses itu ada
Hanya kita yang tak pernah ada

Ketika matahari berhenti bersinar
Ketika bumi berhenti berputar
Kemanakah anda akan pergi
Kembali lagi ke tempat yang sepi


Nothing happened success
Without any cause occurred
All because of a dream
Try Sampa dead

Life is not only alive
Not only limited to life
Look for the meaning of life
So that this life alive

Where are you going
When temptation comes after another
Where are you going to serve
When it failed not bring meaning

Success is easy
Only we complicate
Success was there
Only we never existed

When the sun stops shining
When the earth stops spinning
Where are you going
Back again to a quiet place
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Episode 8 mesophyta

Sekian lama aku menunggu. Puing-puing dedaunan layu di tepi jalan. Terhempas hilang bersama angin. Akankah sejarah bisa terulang kembali. Ak...